Berita

Category

ITS PKU Muhammadiyah Surakarta menerima studi Banding dari Poltekes Aisyiyah Banten secara daring pada Selasa, 22 Maret 2022. Studi Banding dilaksanakan lebih focus terkait Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB). Disampaikan oleh Weni Hastuti, M.Kep., Ph.D selaku Rektor ITS PKU Muhammadiyah Surakarta “Mengucapkan terima kasih sudah dipercaya untuk menjadi tempat studi banding dari Poltekes Aisyiyah Banten dengan...
Read More
ITS PKU – ITS PKU Muhammadiyah Solo melakukan penandatangan kerja sama atau Memmorandum of Understanding (MoU) dengan Badan Kependudukan Dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Provinsi Jawa Tengah. Rabu 9 Maret 2022. Penandatanganan MoU dilakukan Rektor ITS PKU Muhammadiyah Surakarta, Weni Hastuti, M. Kes., Ph.D.,  dengan Kepala Perwakilan BKKBN Jawa Tengah, drg. Widwiono, M. Kes. Dalam...
Read More
Selasa, 8 Maret 2021 Lembaga Pengembangan Institusi dan Kerjasama (LPIK) ITS PKU Muhammadiyah Surakarta melaksanakan Kunjungan ke Universitas Muhammadiyah Yogyakata (UMY).LPIK yang di pimpin oleh Anis Prabowo SKM., MGz bersama Tim melaksanakan kunjungan terkait dengan pengelolaan kantor urusan international khususnya pengelolaan mahasiswa international di UMY.Anis Prabowo menyampaikan bahwa tahun ini ITS PKU Muhammadiyah akan mengelola...
Read More
Institut Teknologi Sains dan Kesehatan (ITS) PKU Muhammadiyah Surakarta dalam bentuk pengembangan alat – alat kesehatan elektromedis  melakukan kunjungan industri ke SMK Muhammadiyah 1 Sukoharjo, pada tanggal 3 februari 2022. Kunjungan Industri ini bertujuan untuk kerjasama yang diinginkan ITS PKU dalam bidang alat-alat kesehatan elektromedis seperti baby incubator blue light, ventilator, juga beberapa alat life...
Read More
Dosen dari Fakultas Ilmu Kesehatan ITS PKU Muhammadiyah Surakarta Prodi S1 Gizi mengadakan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) pada acara Diklat Dewan Sugli Daerah (DSD) Hizbul Wathan (HW) Surakarta di SMP Muhammadiyah 7 Surakarta, sabtu, 22 Januari 2022 dengan peserta 46 orang dari perwakilan SMA dan SMK. ITS PKU Muhammadiyah Surakarta melalui Prodi S1 Gizi mengadakan...
Read More
Sebanyak 5 Mahasiswa ITS PKU Muhammadiyah Surakarta dinyatakan lolos seleksi program Kampus Mengajar tahun 2022 Angkatan ke III dari Kementrian Pendidikan, Kebudayaan, Risetdan Teknologi (Kemendikbud Ristek). Mahasiswa yang lolos terdiri dari berbagai jurusan di ITS PKU Muhammadiyah Surakarta yang dilaksanakan oleh Kemendikdbud DIKTI bekerjasama dengan LPDP (Lembaga Pengelola Dana Pendidikan). Kampus Mengajar merupakan sebuah program...
Read More
15 Dosen ITS PKU Muhammadiyah Surakarta lolos sebagai Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) Kampus Mengajar Angkatan ke III Program Merdeka Belajar – Kampus Merdeka (MBKM) yang dilaksanakan oleh Kemendikdbud DIKTI bekerjasama dengan LPDP (Lembaga Pengelola Dana Pendidikan). Program ini bertujuan meningkatkan kapasitas Dosen yang melaksanakan kegiatan di luar Kampus sebagai Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) mahasiswa yang...
Read More
Dosen dari fakultas Ilmu Kesehatan ITS PKU Muhammadiyah Surakarta mengadakan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) kali ini diselenggarakan di kelurahan desa canden Sambi boyolali Rabu, 12 Januari 2022. PKM merupakan suatu kewajiban dosen untuk melaksanakan salah satu pilar Tri Dharma Perguruan Tinggi. PKM mengambil tema manajemen sampah Isolasi mandiri (Isoman) Covid-19 dan tim dosen dapat memberikan...
Read More
Dalam rangka membantu Indonesia keluar dari pandemi Covid-19, Tim Dosen ITS PKU MUHAMMADIYAH mengadakan pengabdian  masyarakat bekerja sama dengan Kelompok PKK RW 9 Bayan Kelurahan Kadipiro Banjarsari Surakarta bertujuan melaksanakan Catur Darma Perguruan Tinggi” jelas Retno Dewi Noviyanti ketua Tim pengabdian sekaligus mewakili Ketua LPPM pada hari Sabtu (22/01). “Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan,...
Read More
 Solo-Sebanyak 12 pimpinan Organisasi Mahasiswa (ORMAWA) Institut Teknologi Sains dan Kesehatan (ITS) PKU Muhammadiyah Surakarta dilantik Rektor Wenny Hastuti M.Kes Ph.D, di kampus setempat, Solo, Kamis (25/11). Pelantikan dilakukan secara Blanded virtual atau daring dan luring. “Keikutsertaan mahasiswa pada UKM menunjukkan bahwa di luar kegiatan akademik, mereka mahasiswa bisa menyalurkan minat bakat,” ungkap Rektor ITS...
Read More
1 6 7 8 9 10 15

Recent Comments

    Categories